Minggu, 15 Januari 2012

Konsultasi Beban Pondasi pada SAP 2000

Pertanyaan :
Permisi pak sebelumnya, saya mau nanya pada saat kita memnuat model di SAP 2000 apakah sloof kita ikutkan dalam model tersebut? Kemudian beban apa saja yg bekerja pada sloof tersebut? Apakah beban dinding dan bagaimana dengan tekanan tanah aktif apakah termasuk beban sloof jg? Mohon pencerahannya pak?

Powered by Telkomsel BlackBerry®

Jawaban :
  1. Untuk lebih amannya YA krn biar kita tidak menghitung lagi secara manual untuk beban axial pondasi. 
  2. Beban sloof berupa beban merata dinding biasanya 765 kg/m (tinggi 3 m). 
  3. Kalau dibawah sloof terdapat pondasi batu kali, maka beban sloof +dinding dibebankan pondasi batu kali, bila tidak maka dibebankan ke beban axial pondasi sesuai point 1. Untuk SAP biasanya digunakan point 1 atau dianggap sloof keadaan melayang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Maaf, web ini tidak didesain untuk pertanyaan MATERI.
Bila UNDUH file bermasalah contact email "No ID ebook" ke pakteguhs@yahoo.com.